Di sebagian daerah di Indonesia, upaya pengendalian penyebaran pandemi COVID-19 telah diikuti dengan kebijakan pembelajaran jarak jauh. Sebagai akibatnya, guru dan murid dituntut untuk bisa beradaptasi dengan perubahan pada proses belajar-mengajar.
(Hanya dalam Bahasa Inggris) - To date, Indonesia has yet to deal efficiently with the COVID-19 pandemic and the situation remains critical compared to neighboring countries such as Singapore, Malaysia, Thailand or Vietnam.
Tulisan ini meninjau pergulatan kelompok marjinal untuk menjaga kawarasannya selama pandemi Covid-19 terjadi.
Para pejuang nafkah jalanan harus melawan serangan ganda: serangan pandemi dan serangan ekonomi. Tak ada amunisi dan senjata yang mereka miliki selain keyakinan bahwa keluarga di rumah harus tetap berdetak jantungnya. Merekalah kelompok miskin dan rentan.
Tulisan ini mencoba mengidentifikasi sampai sejauh mana modalitas Bali dalam penanganan COVID-19 saat ini dapat mendukung tatanan normal baru yang efektif setelahnya.
Diskusi berfokus pada bagaimana informasi tentang Covid-19 dikomunikasikan kepada banyak kelompok bahasa di Indonesia. Panelis mengidentifikasi pentingnya teknologi digital. Pendidikan online juga dapat menghadirkan kemungkinan baru dan akses yang lebih besar bagi PwDs.
History records that the quarantine method has been used to deal with epidemics from then until today. Containing epidemic outbreaks then and today means “locking sick people up”, regardless of their disease, whether of the mind or the body.
Webinar ini berupaya membangun perhatian pengusaha, investor, dan pemerintah untuk bersama-sama memberikan solusi terhadap pandemi Covid-19. LIPI juga mengajak stakeholder untuk memanfaatkan fasilitas serta SDM yang ada di LIPI, khususnya dalam hal fasilitas riset terka...
Artikel ini mengulas perkembangan pengobatan Covid-19 dan kritik terhadap pemanfaatan bukti ilmiah terhadap arah kebijakan dalam menghadapi masa pandemi ini
Jurnal Kependudukan Indonesia (JKI) membuat edisi khusus terkait situasi pandemi COVID-19 untuk merangkum pandangan para peneliti dan akademisi yang menggunakan ilmu kependudukan sebagai pijakan analisis.
Dalam pelaksanaannya, pembelajaran di rumah selama masa pandemi tidaklah semudah yang dibayangkan. Faktor kurangnya semangat anak dan kurangnya kemampuan orang tua dalam mendampingi anak menjadi tantangan dalam penerapan metode ini.
Semakin banyak orang tinggal di rumah selama pandemi, kekhawatiran meningkatnya jumlah kehamilan muncul. Namun, dalam masa yang penuh ketidakpastian dan keterbatasan ini, sebaiknya tunda kehamilan dan tunggu hingga pandemi mereda.
Tulisan ini mencoba mengangkat perspektif dan kebutuhan komunitas tuli terkait kehidupan normal baru pasca COVID-19. Tulisan ini berargumen bahwa implementasi di lapangan masih membutuhkan banyak perbaikan dalam rangka menciptakan kehidupan normal baru yang inklusif set...
Menyelamatkan petani adalah tanggung jawab bersama. Peran petani sangatlah vital dalam penyediaan pangan seluruh bangsa. Oleh karena itu diperlukan peran aktif pemerintah, baik tingkat pusat maupun daerah.
Pandemi menimbulkan terjadinya lonjakan pasien yang dapat berdampak ke berbagai aspek seperti logistik, SDM, dan lain-lain. Webinar ini hendak memetakan peran sektor swasta dan kerjasama dengan pemerintah pusat dan daerah dalam upaya penanganan pandemi.
Wabah pandemi telah mengubah keadaan, masalah kelaparan santer muncul dalam beberapa wilayah bahkan memakan korban. Strategi apa yang harus diperbuat dalam masalah ini, terutama terhadap kelompok rentan dan lemah?
Tulisan ini menekankan adanya kebutuhan untuk dapat mengukur situasi pada masa transisi, bukan hanya pada aspek kesehatan dan penyebaran COVID-19, tetapi juga situasi ekonomi, dengan melihat beberapa indikator cepat untuk keduanya.
Panduan singkat bagi ODHA di tengah pandemi COVID-19
Penyandang Disabilitas memiliki karakteristik dan kebutuhan yang berbeda untuk mengakses informasi. Artikel ini menyoroti jenis-jenis informasi yang terkait dengan Covid-19 dan cara-cara di mana informasi tersebut perlu dijangkau dan dapat diakses oleh semua.
(Hanya dalam Bahasa Inggris) - Dr Dina Afrianty, Slamet Thohari, Tommy Firmanda and Mahalli write that the Covid-19 pandemic may force teachers to get up to speed with technology that can improve access to education for students with disabilities.