Metadata


Online Discussion

Etnography of Viruses in Indonesia and Beyond

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI)
Jul 1, 2020

Prof. Celia Lowe dari University of Washington - Seattle berbincang dengan Dr. Fadjar I. Thufail dari Pusat Penelitian Kewilayahan LIPI dalam #AreaScape Vol. 5.

Pada diskusi bertajuk Ethnography of Viruses in Indoensia and Beyond tersebut, mereka membahas tentang bagaimana memperlakukan virus dalam riset etnografi sebagai sesuatu yang disebut 'agensi non-material' oleh Bruno Latour. Prof. Celia Lowe merupakan seorang antropolog yang berpengalaman meneliti tentang virus H5N1 di Indonesia dan Elephant Herpes.

Tags: Kesehatan
  • Share: